Kategori | Kecantikan, Perawatan, Setya Herbal, Terapi, Wanita |
Stok | Tersedia |
Di lihat | 1476 kali |
Berat ( /pcs ) | 0.2 Kg |
Harga | Rp 680.000 1.500.000 |
Anda Hemat | Rp 820.000 (54.67%) |
Glutathione ini merupakan salah satu antioksidan terbaik yang hanya diproduksi oleh tubuh secara alami, dimana didalamnya terdapat 3 asam amino yakni Cycteine, Glutamate, dan Glysine. Zat-zat ini sangat dibutuhkan oleh tubuh karena tanpa Glutathione, antioksidan lainnya seperti vitamin C dan E tak akan mampu bekerja sebagaimana mestinya.
Tanpa peran Glutathione, Limfosit tidak akan menghasilkan antibodi untuk melawan jahatnya infeksi bakteri dan virus yang membahayakan tubuh. Fungsi dari Glutathione sendiri sangat bisa dirasakan secara langsung dan akan tampak dari luar dengan adanya perbaikan kesehatan tubuh secara menyeluruh, seperti salah satu contohnya: kulit kita menjadi cerah.
Penurunan kadar Glutathione dalam tubuh sangat dipengaruhi dengan bertambahnya usia seseorang, gaya hidup yang tidak sehat, polusi baik itu yang berasal dari asap knalpot, asap pabrik, asap rokok, limbah beracun, juga karena hilangnya Collagen, berkurangnya hormon dan bertumpuknya toksin/racun didalam tubuh terutama bagi Anda yang terus menerus
mengkonsumsi obat-obatan kimia.
Menurunnya kadar Glutathione ini, sangat berdampak pada penurunan sistem kekebalan tubuh dalam melawan radikal bebas dan racun sehingga tubuh akan lebih mudah terserang penyakit.
Beberapa tanda-tanda yang bisa dirasakan dan mudah dilihat pada saat seseorang kekurangan kadar Glutathione, seperti : Mudah terserang penyakit, otot-otot kaku, stress, cepat letih, muncul tanda – tanda penuaan (Keriput, Timbul flek-flek hitam, Rambut cepat Rontok / beruban, kulit terlihat kusam), mudah terserang kanker, dan lain-lain.
Belum ada Antioksidan lain yang mampu menyamai GLUTATHIONE yang telah terbukti secara klinis menjadikan tubuh dan kulit Anda tampak lebih muda.